SEMARANG - Abdul Rahman, pemain senior Persiba Balikpapan mengincar poin saat melawat ke kandang Kendal Tornado FC. Pertandingan Pekan 4 Pegadaian Championship 2025/26 itu, akan berlangsung di Stadion Jatidiri, Semarang, Senin sore (6/10/2025). Pemilik nomor punggung 7 di Persiba Balikpapan ini mengakui, target bawa pulang po[..]Baca Lebih Lanjut
SEMARANG - Persiba Balikpapan tidak akan tampil dengan kekuatan penuh saat bertamu ke kandang Kendal Tornadu FC, di Stadion Jatidiri, Semarang, Senin sore (6/10/2025). Satu pemain asingnya harus absen, ialah Shokhrukhbek Kholmatov Ravshanbek Ugli. Bek asing berkebangsaan Uzbekistan itu mengalami cedera. Hingga jalani official[..]Baca Lebih Lanjut
SEMARANG -- Kendal Tornado FC akan menjalani laga pekan ke-4 Pegadaian Championship 2025/26 dengan menjamu Persiba Balikpapan di Stadion Jatidiri, Semarang, Senin (6/10) kickoff 15.30 WIB. Grafik meningkat yang diperlihatkan di tiga laga awal membuat anak asuhan Stefan Keeltjes bertekad untuk terus mempertahankannya. Setel[..]Baca Lebih Lanjut
SEMARANG - PS Barito Putera belum terbendung di Pegadaian Championship 2025/26. Tim berjuluk Laskar Antasari ini kembali menunjukkan tajinya saat bertandang ke markas PSIS Semarang di Stadion Jatidiri, Semarang, Sabtu malam (4/10/2025). Pada Pekan 4 itu, Alexsandro dos Santos Perreira sudah membawa Barito Putera unggul pada m[..]Baca Lebih Lanjut
BANDA ACEH - Tim Garudayaksa FC datang ke Aceh dengan kepercayaan diri tinggi untuk menantang Persiraja dalam lanjutan Pegadaian Championship 2025/26. Garudayaksa FC belum terkalahkan di tiga laga awal musim ini. Dari tiga pertandingan, Garudayaksa FC menang dua kali dari Sriwijaya FC dan Persekat Tegal, serta satu kali imban[..]Baca Lebih Lanjut
BANDA ACEH - Setelah tampil pincang di tiga laga awal kompetisi Pegadaian Championship 2025/26 dengan banyaknya pemain cedera, Persiraja Banda Aceh dipastikan akan tampil full team saat menjamu Garudayaksa FC, Minggu (5/10). Hal itu diutarakan pelatih kepala Persiraja, Akhyar Ilyas dalam konferensi pers di Banda Aceh. "M[..]Baca Lebih Lanjut
DEPOK - Kabar baik datang dari Persikad Depok terkait kondisi pemain mudanya, Bil’asqan Hi Tenang. Pemain berusia 19 tahun itu sudah siuman setelah mengalami cedera serius saat laga Pegadaian Championship 2025/26 melawan PSPS Pekanbaru di Stadion Pakansari, Bogor, Sabtu (4/10). Pelatih Persikad, Ridwan Saragih, mengonfi[..]Baca Lebih Lanjut
SEMARANG – PSIS Semarang belum mampu memutus rangkaian catatan buruknya di arena Pegadaian Championship 2025/26. Terkini, PSIS kalah 0-1 dari PS Barito Putera pada laga pekan ke-4 di Stadion Jatidiri, Semarang, Sabtu (4/10) malam. Gol tunggal Barito Putera dicetak oleh striker asing Alexsandro di menit ke-26 memaksima[..]Baca Lebih Lanjut
DEPOK - Pelatih Persikad Depok, Ridwan Saragih, memberikan kabar terbaru mengenai kondisi pemain mudanya, Bil’asqan Hi Tenang, yang mengalami insiden serius saat menghadapi PSPS Pekanbaru di Pegadaian Championship 2025/26. Bil’asqan harus dilarikan ke rumah sakit setelah berbenturan dalam laga pekan keempat Grup 1[..]Baca Lebih Lanjut
BANDA ACEH – Presiden Persiraja Banda Aceh, Nazaruddin Dek Gam, memastikan motivasi tambahan kembali hadir bagi skuat Laskar Rencong saat menjamu Garudayaksa FC pada laga kandang kedua Pegadaian Championship 2025/26, Minggu malam (5/10). Kepada awak media, Dek Gam menegaskan, bonus akan selalu diberikan setiap kali Pers[..]Baca Lebih Lanjut